Sabtu, 29 Januari 2011

Firefox Booster: Tweak and Optimize Firefox for Faster Page Loading Speed















Firefox adalah salah satu web browser yang paling populer yang biasa digunakan oleh kebanyakan orang karena fleksibilitas yang mendukung pengaya (Add-On) dan tweaking yang mudah dilakukan. Tweak di sini dapat meningkatkan kecepatan loading page Firefox dengan koneksi internet yang tersedia atau mengoptimalkan Firefox pada aspek-aspek lain, maka dengan ini akan meningkatkan kinerja secara keseluruhan. Melakukan tugas-tugas secara manual pada konfigurasi Firefox membutuhkan sedikit pengetahuan dan mungkin tidak nyaman bagi pengguna dasar. Tapi Firefox Booster dapat membantu dalam melakukannya.

Firefox Booster adalah aplikasi windows gratis yang yang dapat malakukan tweak Firefox dengan beberapa klik. Ini terdiri pada dua jendela yang menyediakan optimasi koneksi internet dan tweak lainnya. Tweak yang mudah dipahami dan dapat diterapkan hanya dengan memilih dari pilihan masing-masing.















Untuk menerapkan perubahan ini agar berlaku, Anda harus merestart Firefox. Aplikasi ini sangat berguna bagi pengguna rumah untuk tweak dasar dan optimasi Firefox.

Download Firefox Booster (1.09MB)

DAP (Download Accelerator Plus) 9.5.0.1 Final + Patch


















Download Accelerator Plus adalah salah satu download manager paling populer di dunia yang menyediakan kecepatan download yang lebih cepat dan keamanan yang bagus.

# Download video dari YouTube, Facebook dan lainnya
# Menampilkan apa yang dikatakan aplikasi antivirus Anda tentang file download
# Memilih antara gaya download IE dan Firefox 

Download Accelerator Plus (DAP) adalah download accelerator yang paling populer, memberikan kecepatan download tercepat, dengan privasi, keamanan, dan kemudahan penggunaan. Memungkinkan Anda untuk download sampai 300% lebih cepat dengan peningkatan kehandalan, melanjutkan dukungan dan pemulihan kesalahan. Mencari situs-situs mirror yang paling efektif, melayani download Anda melalui koneksi multiserver untuk pemanfaatan optimal dial-up atau koneksi broadband. DAP akan otomatis berjalan lagi dari shutdowns, kehilangan koneksi, dan kesalahan lainnya.

Program ini sepenuhnya terintegrasi ke Netscape, Internet Explorer, dan Opera, Mozilla / Firefox dan menawarkan toolbar untuk Internet Explorer dengan links catcher and a highlighter, memberikan kinerja terbaik dari koneksi Internet apapun (dial-up, kabel, DSL / ADSL , T1 dll). Ada juga fitur auto-hang-up setelah download, pengaturan proxy, penjadwalan, dan layanan Always Resume yang unik.

Perubahan pada Download Accelerator Plus 9.5.0.1:

    * Melengkapi dukungan untuk browser cepat Google Chrome
    * Peningkatan proses download untuk men-download lebih mudah dan lebih handal
    * Download video yang dipercepat melalui SpeedBit ekspansi Video Downloader
    * Smooth video streaming dengan ekspansi akselerator video opsional
    * Dukungan Firefox 4

Download DAP (Download Accelerator Plus) 9.5.0.1 Final + Patch

Cheat Car Town Maksimal Speed

Cheat Car Town maksimal speed ini fungsinya ketika kita balapan kita mendapatkan jumlah score kecepatan yang maksimal dari mobil yang kita pakai. Tujuannya agar menang terus disaat balapan.

  1. Open Car Town menggunakan Google Chrome
  2. Open Cheat Engine 5.6.1
  3. Open Process List --> Misal 00000750-Chrome.exe
  4. Sekarang terima Challenge dari tantangan temen dan jangan lupa kalian gunakan mobil kalian yang paling cepet.
  5. Sebelum ready jangan lupa centang enable speedhack dan ganti menjadi 0,5 biar gerakannya menjadi pelan.
  6. Klo sudah trus tekan ready, nah pas race setelah kalian nyelesain gigi pertama cepet enable speedhacknya diubah menjadi 0 sehingga Car Town nya menjadi berhenti.
  7. Setelah Car Town nya berhenti lihat score di pojok kanan atas yang kalian dapet berapa trus scan.
  8. Setelah di scan maka akan kluar address banyak banget.
  9. Enable Speedhack ganti menjadi 0,5 agar Car Townya jalan lagi dan siap-siap kalian wat pencet gigi 2 biar dapet score.
  10. Nah setelah gigi 2 dipencet segera enable speed hacknya diubah menjadi 0 kembali agar Car Town nya berhenti.
  11. Terus kalian score yang di sebelah atas kanan lagi dan masukan ke dalam CE trus tekan Next Scan maka address yang keluar cuma 1 address.
  12. Trus klik 2 kali address tersebut hingga pindah ke kolom sebelah bawah terus ganti value nya menjadi 9999 saja.
  13. Klo sudah diganti silahkan enable speedhacknya diganti jadi 0,5 lagi dan jalankan Car Townseperti biasa lalu lihat hasilnya.

Download Bot Cityville 1.51 dan Plugins 022 By Christian

Dwnload Bot Cityville 1.51 dan Plugins 022 game Facebook Cityville.

Bot 1.51 download here or here.

Update Fitur Bot 1.51 By Christian -->

Energy: Version 1.0 released.
Energy: Added a import file with 10000 options (see tmp_dir)
Energy: Able to import the Energy database
Energy: Able to clear the Energy database (not recomanded)
Energy: Able to backup the Energy database
Energy: Preventing the 0 options error, now adding automaticly.
no need to visit Neighbors first.

Plugins 22 download here.

Update Plugins -->

Energy: Version 1.0 released.
Energy: Added a import file with 10000 options (see tmp_dir)
Energy: Able to import the Energy database
Energy: Able to clear the Energy database (not recomanded)
Energy: Able to backup the Energy database
Energy: Preventing the 0 options error, now adding automaticly. no need to visit Neighbors first.

Jumat, 14 Januari 2011

Squidworm, Makhluk Misterius dari Perairan Sulawesi

Para ilmuwan baru-baru ini menemukan makhluk misterius di kedalaman perairan antara Sulawesi dan Filipina. Makhluk tersebut memiliki tubuh yang menyerupai cacing dan cumi-cumi sehingga para ilmuwan menamainya "squidworm" atau cacing cumi. Ukuran makhluk misterius itu lebih kurang 9,4 cm.


Cacing cumi itu memiliki sepuluh tentakel yang panjang, menyeruak dari kepalanya. Selain itu, ia juga memiliki enam organ yang disebut nuchal. Organ ini memungkinkannya untuk mengecap rasa dan membaui sesuatu di dalam air.

Makhluk misterius itu ditemukan oleh tiga ahli biologi laut yang dipimpin oleh Karen Osborn dari Scripps Institution of Oceanography in California. Mereka menemukan spesies baru ini setelah melakukan eksplorasi di Laut Sulawesi pada kedalaman 2,8 km menggunakan kapal penjelajah yang dikendalikan dari jarak jauh.

"Saya sangat gembira. Hewan ini sangat menggoda sebab sangat berbeda dengan ciri-ciri hewan yang telah dideskripsikan sebelumnya. Hewan ini punya bagian kepala yang fantastis," ungkap Osborn.


Cacing cumi yang ditemukan oleh ilmuwan tersebut hidup pada kedalaman 100-200 meter di atas dasar laut. Rentang kedalaman itu diketahui merupakan wilayah yang kaya akan spesies yang belum teridentifikasi.

"Ketika saya mengeksplorasi wilayah tersebut, saya memperkirakan ada lebih dari setengah jumlah hewan yang kita lihat merupakan spesies yang belum teridentifikasi," lanjut Osborn.

Cacing cumi yang baru ditemukan itu diberi nama ilmiah Teuthidodrilus samae. Spesies tersebut dikatakan bukan merupakan predator. Mereka memakan campuran tumbuhan dan hewan mikro laut yang tenggelam di kedalaman.

Laut Sulawesi tempat spesies ini ditemukan merupakan wilayah yang terisolasi dari perairan di sekitarnya. Selain itu, kawasan tersebut termasuk dalam kawasan konservasi yang memiliki beranekaragam bentuk kehidupan dan sejarah geologi yang unik.

Cacing cumi yang ditemukan di wilayah tersebut bukan hanya merupakan spesies baru. Sifat-sifat cacing cumi tersebut sangat berbeda dari bentuk kehidupan yang lain sehingga tak hanya membutuhkan nama spesies baru, tetapi juga genus baru, tingkatan taksonomi di atas spesies. Hasil penelitian ini dipublikasikan di jurnal Biology Letters baru-baru ini.





Beberapa Makanan Untuk Mengatasi Cegukan

Definisi Cegukan :
Cegukan secara medis dikenal sebagai singultus yakni kondisi diafragma yang mengejang di luar kemauan.
Cegukan yang panjang bisa membuat seseorang pingsan yang disebabkan oleh masalah irama jantungnya. Selain itu sepertiga pasien kemoterapi juga mengeluh cegukan terus menerus.


Penyebab Cegukan :
Cegukan cenderung terjadi ketika tingkat karbondioksida dalam darah merosot terlalu rendah. Selain itu, gas beracun, merokok, makanan dan minuman yang pedas juga terkadang menjadi pemicu cegukan. Begitu juga dengan makan-makanan yang dingin disambil dengan menyantap makanan panas. Cegukan juga disebabkan oleh iritasi saraf frenikus yang merupakan saraf motor ke diafragma yang membantu mengendalikan proses bernafas. Stres atau emosi yang tinggi juga terkadang memicu cegukan. Bisa juga pertanda di telinga Anda terdapat benda asing.

Beberapa Penanganan :
1. Gula
Menelan 1 sendok teh gula pasir kering, dapat membantu untuk menyembuhkan cegukan. Hal ini bekerja karena menelan bubuk butiran gula yang lengket dapat mengubah irama pernapasan, sehingga dapat bekerja menghentikan cegukan. Cegukan juga dapat berhenti karena adanya sensasi manis yang dirasakan ujung saraf di mulut, terutama pada bagian belakang lidah yang peka terhadap rasa asam.
 2. Selai Kacang
Satu sendok makan selai kacang juga bisa menyembuhkan cegukan. Alasannya sama, yaitu karena selai kacang yang begitu lengket sehingga bisa mengubah irama napas
 3. Jeruk Nipis
Mengunyah seiris jeruk nipis segar dapat mengganggu pola impuls saraf vagus, yang dapat menghentikan cegukan. Selain menguyah, variasi juga bisa dilakukan pada irisan jeruk nipis, seperti mengisap seiris asinan jeruk nipis atau memakannya.
 
 4. Air
Cukup minum segelas air dapat membantu menghentikan cegukan. Menelan air dapat mengganggu siklus cegukan dan menenangkan saraf.

Kamis, 13 Januari 2011

Cara Menonton Video Youtube Berkategori 18+ Tanpa Harus Login ke Account


Youtube adalah gudang video. Yang berisi video-video tentang tutorial, musik pendidikan, kartun, film, beberapa video dewasa (18+) juga terdaftar di Youtube. Namun, untuk menjaga keamanan, Youtube meminta Anda untuk memverifikasi usia Anda jika ingin melihat video yang dibatasi hanya untuk orang dewasa tadi.

Proses yang umum untuk memverifikasi usia Anda ini biasanya dengan membuat account dan menetapkan tanggal lahir sehinggga usia Anda diatas 18. Tetapi jika Anda tidak mau buang waktu maka Anda mungkin akan sangat tertarik dengan prosedur di bawah ini untuk mengakses video yang dibatasi tersebut tanpa harus login atau membuat account Anda.

1. Anda perlu menemukan kode dari url video Youtube. Sebagai contoh: 'WOvFCGjGp1A' adalah kode link Youtube video yang disebutkan di bawah ini.


2. Sekarang tambahkan kode video pada format berikut: http://www.youtube.com/v/CODE?fs=1&.  Jika 'WOvFCGjGp1A' adalah kode video nya, maka url akan menjadi http://www.youtube.com/v/WOvFCGjGp1A?fs=1&


Trik ini akan membuka video pada layar browser Anda dan memungkinkan Anda memutar video apa pun tanpa pembatasan usia.

Trik Membuat Acak Halaman Pencarian Google


Apakah Anda sudah pernah melihat halaman awal Google terlihat seperti gambar di atas? Terlihat semua komponen Google termasuk link, tombol, tulisan pada jatuh di bawah halaman semuanya.

Itu adalah salah satu trik yang dinamakan Google Gravity yang diciptakan oleh Ricardo Cabello menggunakan kode javascript. Script ini bekerja sempurna pada Browser Google Chrome, memungkinkan setiap komponen di situs Google untuk jatuh ke bawah dan dapat bergerak bebas.

Untuk melakukan trik Google Gravity ini coba lakukan langkah berikut:

1. Masuk ke situs http://www.google.com/.
2. Pastikan Fitur Google Instant Search dimatikan
3. Ketik Google Gravity pada kotak pencarian
4. Klik tombol Saya Lagi Beruntung (I'm Feeling Lucky)
5. Segera semua komponen Google yang terlihat akan jatuh
6. Untuk mengulanginya lagi klik pada tulisan Google

Trik ini dapat bekerja pada Browser Google Chrome, Safari dan Firefox, tetapi tidak bekerja pada Internet Explorer.